Paket Pengobatan Covid Terbaru untuk Atasi Varian XBB

04 Nov 2022 Berita Bumame Ditinjau oleh: Bumame Farmasi
Bagikan:
Paket Pengobatan Covid

Seperti yang kamu ketahui, saat ini telah merebak virus Covid-19 subvarian Omicron XBB yang sudah terkonfirmasi masuk ke Indonesia. Angka kasus aktif di Indonesia pun juga sudah tembus lebih dari 30.000!

Gak perlu panik ya! Kuncinya, perketat protokol kesehatan dan konsumsi multivitamin. Jika kamu terkonfirmasi positif Covid-19, Bumame Apotek juga punya paket pengobatan baru untuk bantu pemulihan kondisimu.

Pengobatan tepat, pulih lebih cepat

Apa saja paket pengobatan terbaru dari Bumame Apotek yang ampuh bantu kamu hadapi virus Covid-19?

1. Covid Regular Medication

Paket untuk pemulihan pasien Covid-19 bergejala berat, yang berisi antivirus, obat, multivitamin, dan suplemen

2. Covid Extra Medication

Paket untuk pemulihan pasien Covid-19 bergejala ringan, yang berisi obat, multivitamin, dan suplemen

Konsultasi dengan dokter

Nah untuk mendapatkan 2 paket pengobatan terbaru Covid-19, kamu wajib berkonsultasi terlebih dahulu dengan agar bisa mendapatkan rekomendasi yang tepat sesuai kondisimu. Kamu bisa bertanya seputar keluhan yang kamu rasakan. Tenang saja, konsultasi ini GRATIS tidak dipungut biaya!

Yuk sebarkan informasi mengenai paket Covid-19 Medication ini ke orang-orang terdekat kamu yang sedang terpapar virus Covid-19 dan membutuhkan konsultrasi gratis dengan dokter ya!

Bagikan artikel ini ke orang-orang terdekatmu: